Page 48 - Buku BPJT 2020
P. 48

kesinambungan  dalam pembangunan
                                                                                               infrastruktur,  proyek  baru  disiapkan.
                                                                                               Kementerian PUPR menawarkan investasi
                                                                                               6 proyek jalan tol dan jembatan senilai Rp
                                                                                               80,84 triliun dengan skema Kerja Sama
                                                                                               Pemerintah Dengan Badan Usaha (KPBU).
                                                                                               Enam proyek jalan tol itu adalah  Tol
                                                                                               Semanan-Balaraja sepanjang 32,39 km,
                                                                                               Tol Layang Cikunir-Ulujami sepanjang 21,5
                                                                                               km,  Tol  Sentul Selatan-Karawang  Barat
                                                                                               sepanjang 61,5 km,  Tol  Akses Patimban
                                                                                               sepanjang 37,7 km, Tol Semarang Harbour
                                                                                               sepanjang 21,03 km, serta  Jembatan
                                                                                               Batam-Bintan.


                                                                                               Selain  itu,  Kementerian  PUPR  juga       BADAN   PENGATUR   JALAN   TOL
                                                                                               melakukan penjajakan minat pasar (market
                                                                                               sounding)  Jalan Tol  Gilimanuk-Mengwi
                                                                                               senilai Rp 19,35 triliun dan penggantian
                                                                                               jembatan bertipe Callender Hamilton di
                                                                                               Pulau  Jawa senilai Rp 2,35 triliun. Kedua
                                                                                               proyek tersebut ditawarkan melalui skema
                                                                                               Kerja Sama Pemerintah Dengan Badan
                                                                                               Usaha (KPBU).
                                                                                               Seiring dengan itu, pembangunan jalan tol
                                                                                               terus berlanjut dengan ditandatanganinya
                                           Peresmian Jalan Tol Sigli-Banda Aceh oleh Presiden RI, Joko Widodo.
                                                                                               Perjanjian  Pengusahaan  Jalan  Tol (PPJT)
                                                                                               Yogyakarta-Bawen pada 13 November
                                                                                               2020 dan  Kontrak Paket Pekerjaan
          Optimisme dari Jalan Tol                  dengan pengecoraan tahap akhir Jembatan    Pembangunan Jalan Tol Serang-Panimbang
                                                    Ogan pada akhir Mei 2020.  Jembatan        Seksi 3 senilai Rp 4,5 triliun antara
          Dalam situasi  yang serba terbatas, BPJT   tersebut  menghubungkan  seksi  I Tol  Kayu   Kementerian PUPR dengan kontraktor Sino
          memastikan agar pembangunan  jalan tol    Agung-Palembang     (Kramasan)-Betung      Road and Bridge Group Co. Ltd. Tidak hanya
          tetap berjalan. Sebab pembangunan jalan   dengan Jalan Lintas Timur Sumatera.        itu, konstruksi  Jalan  Tol Solo-Yogyakarta-
          tol dapat mendorong pemulihan ekonomi                                                NYIA Kulon Progo sepanjang 96,57 km
          sekaligus memicu optimisme masyarakat.    Kemudian, pada 25  Agustus 2020,           dimulai pada 11 Desember 2020.
                                                    Presiden Joko Widodo  meresmikan Jalan
          Bukti pembangunan jalan tol terus berjalan   Tol Banda  Aceh-Sigli Seksi 4 Indrapuri-  Proyeksi
          adalah  beroperasinya  Tol  Pandaan-Malang   Blang Bintang. Masih di Pulau Sumatera,
          seksi V, yakni ruas Pakis-Malang pada April   Presiden meresmikan pengoperasian jalan   Meski pandemi Covid-19 belum diketahui
          2020. Dengan demikian, jalan tol Pandaan-  tol Pekanbaru-Dumai sepanjang  131 km.    kapan akan berakhir, pemerintah telah
          Malang telah beroperasi seluruhnya.       Selang beberapa hari, Presiden meresmikan   mencanangkan program Pemulihan Ekonomi
                                                    pengoperasian  Jalan Tol  Manado-Bitung    Nasional (PEN). Hal itu bukan tanpa alasan.
          Di  kawasan  Jabodetabek,  Jalan Tol  Depok-  ruas Manado-Danowudu sepanjang 26 km.   Program  vaksinasi massal memberikan
          Antasari seksi II Brigif-Sawangan juga                                               harapan bahwa pandemi Covid-19 akan           BADAN   PENGATUR   JALAN   TOL
          dibuka.  Menjelang  akhir  tahun,  Jalan  Tol   Hingga akhir 2020, sebanyak 8 ruas jalan tol   dapat diatasi. Dengan demikian, ekonomi
          Cimanggis-Cibitung  seksi  1A  (Cimanggis-  pun dapat selesai dan beroperasi dengan   Indonesia akan pulih secara bertahap.
          Jatikarya)  dioperasikan.  Secara  bertahap   total panjang 242,1 km. Dengan demikian,
          dan pasti, jaringan jalan tol di Jabodetabek   total panjang jalan tol di seluruh Indonesia   Dalam kerangka itu, BPJT menargetkan,
          semakin terhubung satu ruas dengan ruas   pada akhir 2020 adalah 2.346 km.           hingga akhir tahun 2021, jalan tol
          yang lain.                                                                           beroperasi akan menjadi 2.756 km atau
                                                    Selain  menyelesaikan   pembangunan,       bertambah 410 km. Jumlah transaksi harian
          Di Makassar, konstruksi  Jalan  Tol Layang   pembangunan jalan tol baru juga tetap   diproyeksikan juga akan membaik dibanding
          Andi Pangeran (AP) Pettarani memasuki     dilakukan. Pada September 2020, dimulai    2020 meski belum pulih,  yakni menjadi 4
          tahap akhir dengan pemasangan balok       pembangunan  jalan tol  Akses Bandara      juta transaksi. Sementara volume transaksi
          jembatan terakhir (erection box girder). Di   Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati.   diproyeksikan akan tumbuh menjadi  Rp
          Sumatera, pembangunan ruas Kayu Agung-                                               22,5 triliun hingga akhir 2021.
          Palembang terus berjalan. Hal itu ditandai   Untuk menjaga optimisme dan juga


         48   |   Transformasi Jalan Tol, Merajut Nusantara (Toll Road Transformation, Connecting The Nation)
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53