Page 104 - Buku Annual Report BPJT 2021
P. 104

Meniadakan Over Dimension Over
                                                                                               Load

                                                                                               Kendaraan dengan muatan dan  beban
                                                                                               berlebih atau  over dimension over load
                                                                                               (ODOL) telah lama menjadi permasalahan.
                                                                                               Akibat  yang  ditimbulkan  dari  kendaraan
                                                                                               dengan beban dan muatan berlebih terlihat
                                                                                               nyata,  yakni jalan nasional dan jalan tol
                                                                                               menjadi mudah rusak  yang berakibat
                                                                                               memperpendek usia jalan.

                                                                                               Khusus di jalan tol, kendaraan dengan
                                                                                               beban dan muatan berlebih cenderung
                                                                                               untuk berjalan di bawah kecepatan minimal   BADAN PENGATUR JALAN TOL
                                                                                               yang ditentukan. Hal itu sangat berbahaya
                                                                                               karena  dapat   menyebkan   terjadinya
                                                                                               kecelakaan di jalan tol.

                                                                                               Rencana Pengendalian Kendaraan
                                                                                               Dengan Beban &  Muatan Berlebih

                                                                                               .       Penyusunan kerangka pedoman
                                                                                                       pengaturan sistem manajemen
             Penandatanganan Perjanjian Kerjasama Sistem Transaksi Tol Nontunai Nirsentuh Berbasis Multi Lane Free Flow
                                                                                    (MLFF)             kendaraan dengan beban dan
                                                                                                       muatan berlebih di jalan tol.

               Beberapa Titik Penting                                                                  Penyusunan skema pengendalian
                Pemberantasan ODOL                                                                     kendaraan dengan beban dan
                                                                                                       muatan berlebih.

                         2019                                                                          Penyusunan   sanksi  terhadap
                                                                                                       kendaraan dengan beban dan
                   Penandatanganan Nota                                                                muatan berlebih.
              Kesepahaman tentang Pelaksanaan
               Pengamanan, Pelayanan Bersama,
               Penegakan Hukum dan Pertukaran          Salah satu  yang menjadi                Secara  Teknis, BPJT Melakukan
                 Informasi di Jalan Tol yang di
              tandatangani oleh Korps Lalu Lintas      permasalahan            banyak          Upaya Berikut:
              Polri, Direktur Jenderal Perhubungan     pihak  yakni kendaraan Over
               Darat, Direktur Jenderal Bina Marga,    Dimension dan Over Load atau                    Usulan pedoman penggunaan
                 Badan Pengatur Jalan Tol, dan                                                         teknologi Weight In Motion (WIM)
                  Asosiasi Jalan Tol Indonesia         kendaraan dengan beban dan                      atau  sensor  pengukur  beban
                                                              muatan berlebih.                         kendaraan bergerak di jalan tol.


                                                                                                       Arsitektur Sistem WIM.
                   Februari 2020                       One of the problems is Over                     Integrasi  WIM dengan sistem
                                                       Dimension and Over Load vehicles
                                                       or vehicles with excessive loads                tilang elektronik atau  electronic
              Pertemuan Menteri PUPR, Menteri                     and loads.                           traffic law enforcement (ETLE).
                 Perhubungan, dan Menteri
               Perindustrian telah memutuskan
                untuk melarang pengoperasian           Danang Parikesit - Kepala BPJT
                kendaraan dengan beban dan             (The Indonesia  Toll Road
                muatan berlebih mulai 1 Januari
                         2023                                    Authority)






         104   |   Peningkatan Tata Kelola dalam Penyelenggaraan Jalan Tol di Indonesia
   99   100   101   102   103   104   105   106   107   108   109